Sabtu, 25 Mei 2013

Hasil Final X Factor Indonesia 2013 Fatin Menjadi Pemenang

Selamat datang di blog Harianda.Com , kali ini saya akan share informasi Hasil Final X Factor Indonesia 2013 Fatin Menjadi Pemenang ada dalam Kategori hiburan . Berita Terbaru selalu banyak di cari oleh banyak orang di indonesia mulai dari bulan januari, februari, maret, april, mei, juni , juli, agustus, september, november, desember 2013. Untuk keterangan lebih lengkapnya silahkan lihat di bawah ini:
Harianda.com - Hasil Final X Factor Indonesia 2013 Fatin Menjadi Pemenang. Ajang gala show x factor indonesia tadi malam jumat, 24 Mei 2013 sangat menarik di meriahkan oleh sejumlah peserta  unik yang di sebut F Factor atau Fun Factor antara lain Ale Gile, Adi Dharma, Nurjanah.

Hasil Final X Factor Indonesia

X Factor Indonesia Tersisa 2 Finalis asal batak yakni Fatin dan Novita dewi menurut ilmu vokal tentu novita dewi lebih punya banyak pengalaman dibanding fatin, tapi di sini sms polling permirsalah yang menentukan pemenang  x factor indonesia

Inilah Komentar Para Juri?

Anggun berprediksi ingin Novita Dewi yang keluar sebagai pemenang. Ahmad Dhani, mengatakan dia sering menemui penyanyi hebat seperti Novita, dan dia tidak pernah menemukan penyanyi seperti Fatin. Oleh karena itu Dhani menjagokan Fatin sebagai juara.

Pemenang x factor Indonesia diputuskan berdasarkan hasil voting sms dan line telfon pemirsa selama satu minggu, Jutaan sms masuk dan hasil akumulasi sms x factor indonesia tadi malam menetapkan Fatin pemenang X Factor Indonesia 24 Mei 2013. Dan baru saja Fatin menyanyikan lagu single pertama yang berjudul '' Aku Memilih Setia ''

Semoga info Hasil Final x factor indonesia jumat 24 mei 2013 dan bermanfaat.
Share this post
  • Share to Facebook
  • Share to Twitter
  • Share to Google+
  • Share to Stumble Upon
  • Share to Evernote
  • Share to Blogger
  • Share to Email
  • Share to Yahoo Messenger
  • More...

0 comments

 
© 2013 Harianda.Com
Designed by BlogThietKe Cooperated with Duy Pham
Released under Creative Commons 3.0 CC BY-NC 3.0
Posts RSSComments RSS
Back to top